![]() |
Muhammadiyah |
1. Pimpinan
Ranting Muhammadiyah Dahromo dirasa kurang kompak dan solid, diantara faktor
penyebabnya adalah:
a. Kurangnya
komunikasi antara pimpinan dengan pimpinan, dan pimpinan dengan anggota.
b. Tidak
aktifnya 2 orang pengurus yang berposisi penting, yaitu wakil ketua dan wakil
sekretaris.
c. Rapat
rutin pimpinan yang monoton diselenggarakan diserambi masjid dan sering tanpa
kosumsi
d. Adanya perbedaan pandangan metode dakwah antara pimpinan yang belum bisa disatukan dan berkembang seolah ada kubu-kubuan.
d. Adanya perbedaan pandangan metode dakwah antara pimpinan yang belum bisa disatukan dan berkembang seolah ada kubu-kubuan.
2. Sebagian
besar masyarakat Dahromo tidak tahu tentang Muhammadiyah dan Pimpinan Ranting
Muhammadiyah Dahromo
3. Program/kegiatan
yang berjalan lancar sementara ini baru kegiatan seputar Idul Adha dan Idul
Fitri.
4. Amal
usaha (masjid dan musholla) belum dikoordinir secara rutin dan terstruktur,
cenderung berjalan sendiri-sendiri. Dalam hal ini kita tetap bersyukur karena
masing-masing amal usaha bisa berjalan lancar. Namun kiranya akan lebih baik
bila bisa dikoordinasikan.
Disampaikan
dalam rapat konsolidasi PRM Dahromo, Selasa 21 januari 2014
oleh
Triyanto, S.Pd
Tidak ada komentar:
Posting Komentar